Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

PENGERTIAN DARI JOINT VENTURE DAN WARALABA

1. Joint Venture     yaitu kerjasama antara 2 atau lebih perusahaan untuk membuat perusahaan baru bersama.   - Jenis-Jenis Joint Venture      Joint Venture terbagi menjadi 2 jenis, yaitu ada joint ventur domestik dan joint venture internasional, pengertian dari kedua jenis tersebut sebagai berikut;      1. Joint Venture Domestik, yaitu bentuk kerjasama antara perusahaan dalam negeri.      2. Joint Venture Internasional, yaitu bentuk kerjasama antara perusahaan luar negeri.    - Contoh dari  Joint Venture          misalnya perusahaan Indofood dengan Nestle. Dua perusahaan yang sama-sama ternama itu bekerjasama dan membentuk perusahaan yaitu PT Nestle Indofood Citarasa Indonesia. 2. Waralaba        atau disebut juga dengan franchise yg berarti hak atau kebebasan. Pengertian dari waralaba yaitu salah satu perusahaan yang dapat digunakan haknya untuk orang lain, maksutnya oranglain yg bukan pemilik perusahaan bisa membuat cabang-cabang dari perusahaan ter

APA ITU FINTECH?

FinTech     yaitu aktivitas dalam bidang keuangan yang menggunakan bantuan jasa teknologi agar mudah diakses. Sejarah Munculnya FinTech      Perkembangan komputer dan jaringan internet pada tahun 1966 memberi para pengusaha untuk mengembangkan bisnisnya menggunakan jaringan internet tersebut.    Pada era 1980, disinilah fintech mulai berkembang, karena bank mulai menggunakan pencatatan data yang diakses melalui komputer dan jaringan internet.     Dan pada tahun 1998 ketika bank mulai mengenalkan 'online banking' atau kita sebut dengan e-banking, kenapa nasabahnya maka fintech pun makin berkembang dengan pesat, pembayaran yg praktis membuat para nasabah lebih di permudah. Jenis-Jenis FinTech        Fintech terbagi menjadi 3 jenis, yaitu ada fintech payment,peer to peer, dan aggregator.     1. Fintech Payment , cara pembayarannya menggunakan internet, payment juga memudahkan untuk mentransfer uang.        2. Fintech Peer To Peer(p2p) , ini sangat

Jenis - Jenis Bisnis

Jenis-jenis bisnis terbagis menjadi 4, yaitu; Monopsoni,Monopili, Oligopsoni, dan Oligopoli.   berikut penjelasan,ciri-ciri,dan contoh dari macam jenis-jenis bisnis: *) MONOPSONI        yaitu; satu usaha yang menguasai penjualan pasokan.  ciri-ciri monopsoni: - pembeli hanya ada satu - harga ditentukan pembeli - biasanya barang yang dijual berupa brang mentah - perselisihan harga antara penjual dan pembeli    - pendapatan tidak selalu sama      contoh dari monopsoni itu seperti pemotongan ayam, atau perkebukan. yg hasilnya bisa dijual kepada pembeli yg untuk dijual kembali. *) MONOPOLI            yaitu; penguasaan bsinis yang dilakukan perusahaan untuk menguasai semua penjualan kebutuhan pelanggan.  ciri-ciri dari monopoli: - dikuasai oleh satu perusahaan besar - harga ditentukan oleh penjual atau harga sudah tetap - tidak ada barang ganti - dilakukan oleh perusahaan-perusahaan yang sudah besar    contoh dari monopoli itu seperti perusaan yg banyak mengeluarkan bar